MAR 08, 2024
Sekretariat Kabupaten Majalengka

Launching Tim Penyelenggara Simpul Jaringan Informasi Geospasial Kabupaten Majalengka | SETDA - Kabupaten Majalengka

SETDA MAJALENGKA

Selamat Membaca Semoga Berkenan

Launching Tim Penyelenggara Simpul Jaringan Informasi Geospasial Kabupaten Majalengka | SETDA - Kabupaten Majalengka

Publish : 08 MARET 2024 - Setda Majalengka

Majalengka, 08 Maret 2024. Penjabat (Pj.) Bupati Dr. H. Dedi Supandi,M.Si  launching Tim Penyelenggara Simpul Jaringan Informasi Geospasial Kabupaten Majalengka, bertempat di Hotel Garden Majalengka. 

Pj. Bupati menyampaikan bahwa data itu sangat penting karena dengan data kita bisa menghasilkan keputusan yang tepat sehingga satu data harus diwujudkan di Kabupaten Majalengka.

Pj Bupati juga sangat mendukung jika server data di kabupaten Majalengka bisa diwujudkan di Dinas Kominfo Kabupaten Majalengka. Harapannya dengan adanya Bimtek ini, transfer ilmu pengetahuan tentang Pengolahan, pengelolaan dan Penyebarluasan Informasi Geospasial tidak terputus.

Dengan kolaborasi, inovasi dan desentralisai mari kita wujudkan Majalengka yang lebih baik untuk kedepannya.



( Source : http://setda.majalengkakab.go.id )

Bagikan:


Print artikel dengan menekan tombol di samping :
Jam Operasional

Senin - Jum'at 08.00 - 17.00 WIB

Sabtu - Minggu Libur~